Kamis, 31 Maret 2022

LAPORAN AKHIR 1

PERCOBAAN 1



1. Jurnal [Kembali]

2. Alat dan Bahan [Kembali]

1. Modul D'Lorenzo

2. Jumper


3. Software rangkaian

3. Video [Kembali]

4. Analisa [Kembali]

1. Bagaimana jika B0 dan B1 sama-sama diberi logika 0, apabyang terjadi pada rangkaian?

Jawab :

Jika B0 dan B1 diberi logika 0, maka S dan R pada D flip flop dan JK flip flop akan aktif karena input dari keduanya akan aktif jika menerima tegangan low / rendah. Hal ini menyebabkan kondisi terlarang yang menghasilkan logika 1 pada output Q yang sama dengan output Q'. Untuk hasil output yang didahulukan adalah asinkron, karena keduanya aktif, maka hal inilah yang menyebabkan input S dan R mempengaruhi output.

2. Bagaimana jika B3 diputuskan / tidak dihubungkan pada rangkaian, apa yang terjadi pada rangkaian?

Jawab :

Jika B3 diputuskan, maka selama salah satu dari input S dan R aktif, maka pemutusan B3 tidak mempengaruhi output karena untuk hasil output yang lebih didahulukan adalah yang dari input asinkron. Jika S dan R tidak aktif dan B3 tidak dihubungkan, maka input J dan K tidak dapat merubah atau mempengaruhi output.

3. Jelaskan apa yang dimaksud kondisi toggle, kondisi not change dan kondisi terlarang pada flip flop!

Jawab :

* Kondisi toggle : yaitu kondisi saat input S dan R (asinkron) tidak aktif dan input J, K, dan CLK (sinkron) aktif, maka output akan berubah sesuai input CLK (fall time atau rise time), dan setiap kali kondisi input diubah, maka kondisi output juga selalu berubah.

* Kondisi not change : yaitu kondisi yang terjadi saat input asinkron dan input sinkron tidak aktif, sehingga output tidak mengalami perubahan.

* Kondisi terlarang : yaitu kondisi dimana input asinkron keduanya aktif dan input sinkron tidak aktif, sehingga menghasilkan output Q yang bernilai sama dengan Q komplemennya (sama-sama bernilai 1).

5. Link Download [Kembali]

a. Download HTML klik disini

b. Download gambar rangkaian klik disini

c. Download simulasi rangkaian klik disini

d. Download video klik disini

e. Download datasheet logic probe klik disini

f. Download datasheet 7474 klik disini

g. Download datasheet 74LS112 klik disini

h. Download datasheet SPDT klik disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

  Tugas besar UP UC [menuju akhir] [KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Tujuan 2. Alat dan bahan 3. Dasar teori 4. Prinsip kerja 5. Ga...